Install LAMPP + PHPMYADMIN Server Di Ubuntu 14.04 LTS Dengan Tasksel

Sobat sekalian mungkin sedang ingin belajar membuat webserver sendiri di localhost. Atau mungkin sebagai penunjang kerjaan sebagai web developer atau web security. Yah, kita sekarang akan membahas LAMPP (Linux Apache, MySql, PHP, Perl) dimana dibutuhkan sebagai server yang nantinya...

Yang Harus Dilakukan Setelah Install Linux Ubuntu 14.04

Baru-baru ini ubuntu 14.04 LTS telah dirilis Sob, bagi Sobat sekalian yang mau mencoba silahkan download di ubuntu.com gratis sepuasnya. Setelah melakukan instalasi linux ubuntu 14.04, banyak yang harus kita lakukan Sob. Diantaranya akan saya jelaskan sebagai berikut. Enable...

Perintah Dasar Terminal Linux

Hallo Sob, tetap semangat belajar kan? Kali ini saya akan berbagi tentang macam-macam perintah di terminal linux. Ya, buat yang baru belajar menggunakan linux OS mungkin akan berguna. Walaupu Linux sekarang lebih manusiawi dalam arti tampilannya tidak segarang dulu Sob yang harus maenin terminal mulu, sekarang tinggal klak-klik juga kaya OS tetangga....